Honda Indonesia Image

Honda Tambah Investasi 3,1 Triliun Untuk Bangun Pabrik Baru Di Indonesia

Jakarta, 16 Maret 2012 – PT Honda Prospect Motor (HPM) mengumumkan rencana pembangunan pabrik baru di Indonesia, bertempat di Departemen Perindustrian, Jakarta, 15 Maret 2012. Acara pengumuman tersebut dihadiri oleh:

  • M.S. Hidayat, Menteri Perindustrian Republik Indonesia
  • Budi Darmadi, Dirjen Industri Unggul Berbasis Teknologi Tinggi Kementerian Perindustrian Republik Indonesia
  • Hiroshi Kobayashi, Managing Officer, Honda Motor Co., Ltd. Chief Operating Officer, Regional Operations (Asia & Oceania) Honda Motor Co., Ltd. dan President and CEO  Asian Honda Motor Co., Ltd.
  • Yoshiyuki Matsumoto, Operating Officer Honda Motor Co., Ltd., Executive in Charge of Business Unit No.3, Automobile Operations Honda Motor Co., Ltd.
  • Tomoki Uchida, President Director PT Honda Prospect Motor
  • Kusnadi Budiman, Senior Vice President PT Honda Prospect Motor
  • Dewan Direksi PT Honda Prospect Motor
Honda Indonesia Image

Honda Jazz Dan Honda CR-V Sudah Tersedia Dalam Waktu Dekat

Jakarta, 13 Maret 2012 – Memasuki bulan Maret 2012, Honda mulai meningkatkan produksi ketiga model andalannya yaitu Honda Jazz, Honda CR-V dan Honda Freed pasca terganggunya pasokan komponen akibat banjir di Thailand. Dengan peningkatan produksi ketiga model itu, diharapkan dalam waktu dekat model-model Honda tersebut sudah bisa kembali tersedia di dealer-dealer Honda di seluruh Indonesia.